cara memasang animasi kembang api di blog




Assalamualaikum
hay sobat blogger. hari ini saya akan berbagi cara memasang efek kembang api di blog supaya blog sobat terlihat semakin indah. langsung aja ya caranya :
1. klik tata letak
2. tambahkan gadget
3. klik html
4.pada kotak html tambahkan kode berikut :
<div style="position: fixed; bottom: 0px; right: 2px;"><br /><embed pluginspage="http://www.macromedia.com/go/getflashplayer" width="160" height="600" title="grab this widget @ widgetindex.blogspot" src="http://5433001315082274311-a-1802744773732722657-s-sites.googlegroups.com/site/widgetindex/fireworks.swf" wmode="transparent" type="application/x-shockwave-flash" quality="high"></embed></div>

5. klik simpan.
mudah sekali kan? silahkan dicoba.

Posting Komentar

Terima kasih atas kunjungannya ke blog saya. Silahkan memberikan komentar dan menunggu saya memberikan balasan terhadap komentar anda.

Lebih baru Lebih lama