IBUKU BIDADARIKU
karya Mohammad Sya'roni XII IPA 2 SMAN 1 MOJO
Dia dan hanya dia
Dia begitu istimewa
Dia sungguh luar biasa
Dia pertaruhkan jiwa raga
Tuk buatku merasa bahagia
Dia adalah ibuku
Dia yang merawatku
Dia yang menyayangiku
Dia yang selalu mengerti tentangku
Terima kasih wahai Tuhanku
Engkau tlah kirimkan ibuku
Tuk menjadi bidadari di hidupku
Tuk membimbing langkahku
Ibu yang slalu menasehatiku
Kini suaranya kian parau
ibu yang mengajariku berjalan
kini langkahnya kian pelan
ibu yang mengajariku membaca
kini pandangannya kian sayu
ibu yang mengajariku memegang benda
kini tangannya kian gemetar
kulitnya kian keriput semua
rambutnya kian putih merata
ingatannya kian mudah lupa
itu pertanda ibu kian tua
Oh Tuhan ku
Ku mohon padamu
Izinkanlah ibuku
Menemaniku sampai akhir hayatku
Dan izinkalah ku tuk mengukir senyumnya
Tuk membuatnya bahagia
Tuk membalas jasa jasanya
Nan abadi sepanjang masa
Dia dan hanya dia
Dia begitu istimewa
Dia sungguh luar biasa
Dia pertaruhkan jiwa raga
Tuk buatku merasa bahagia
Dia adalah ibuku
Dia yang merawatku
Dia yang menyayangiku
Dia yang selalu mengerti tentangku
Terima kasih wahai Tuhanku
Engkau tlah kirimkan ibuku
Tuk menjadi bidadari di hidupku
Tuk membimbing langkahku
Ibu yang slalu menasehatiku
Kini suaranya kian parau
ibu yang mengajariku berjalan
kini langkahnya kian pelan
ibu yang mengajariku membaca
kini pandangannya kian sayu
ibu yang mengajariku memegang benda
kini tangannya kian gemetar
kulitnya kian keriput semua
rambutnya kian putih merata
ingatannya kian mudah lupa
itu pertanda ibu kian tua
Oh Tuhan ku
Ku mohon padamu
Izinkanlah ibuku
Menemaniku sampai akhir hayatku
Dan izinkalah ku tuk mengukir senyumnya
Tuk membuatnya bahagia
Tuk membalas jasa jasanya
Nan abadi sepanjang masa